Kemaren Selasa 14 Desember 2016, kami perwakilan para pengajar dan staff dikumpulkan oleh Bapak Rektor untuk mengikuti acara sosialisasi capaian 3 tahun Tel-U. Acara hari ini merupakan salah satu persiapan dalam rangka Visitasi Asesor AIPT (Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi). Pada awal presentasi, beliau menyampaikan sejarah Tel-U, yang merupakan gabungan 4 Perguruan Tinggi (STT Telkom, IM […]
↧